Posts

Pemanasan Global

Image
Selamat Pagi anak-anak kami semua. Pada Pagi hari ini kita akan melanjutkan materi tentang pemanasan global. Silahkan disimak video berikut ini Setelah menonton video diatas, Jawablah pertanyaan dibawah ini 1. Apa hal menarik dari video diatas? 2. Apa pengetahuan baru yang anda temukan? 3. Apa dampak pengetahuan tentang pemanasan global terhadap aktivitas yang anda lakukan setiap hari? 4. Jika pemanasan global semakin meningkat, siapa pihak yang paling dirugikan? 5. Menurut anda apakah pemanasan global juga mempengaruhi keadaan bumi pada malam hari?

2.2.A. Pembelajaran Sosial dan Emosional

Image
well-being murid yang optimal adalah keadaan emosional yang berkelanjutan. Hal ini sangat baik dan menjadi harapan yang baik dari seorang guru terhadap siswa. Terlebih dalam pembelajaran, interaksi antara guru dan siswa sangat berpengaruh dalam pembelajaran. Pembelajaran Sosial dan Emosional (PSE) adalah pembelajaran yang dilakukan secara kolaboratif oleh seluruh komunitas sekolah. Hal ini merupakan tindak lanjut dari keinginan guru untuk selalu menjaga agar seluruh warga sekolah untuk selalu bergandengan tangan untuk menciptakan lingkungan belajar yang baik untuk siswa sehingga dapat meningkatkan pembelajaran akademik, sosial dan emosional semua murid. 5 (lima) Kompetensi Sosial dan Emosional (KSE) yaitu: kesadaran diri, manajemen diri, kesadaran sosial, keterampilan berelasi, dan pengambilan keputusan yang bertanggung jawab. Dari kelima hal diatas, satu hal yang sangat penting adalah pengambilan keputusan yang bertanggungjawab. Artinya seorang guru harus mengambil keputusan yang tepa

2.1.A. Memenuhi Kebutuhan Belajar Murid Melalui Pembelajaran Berdiferensiasi

Image
Konsekuensi dari keragaman murid adalah setiap guru perlu mengakomodir setiap kebutuhan siswa yang berbeda. Baik secara sosial kultural, minat dan bakat. Dalam mengelola kelas, seorang guru wajib mempersiapkan diri dengan baik akan materi yang akan disampaikan kepada siswa dan mengetahui kesulitan-kesulitan yang dihadapi siswa. Latar belakang murid berbeda-beda baik dari minat dan gaya belajar siswa. Ternyata perkembangan keterampilan mereka juga berbeda-beda tingkatannya. Minat murid ada beberapa yaitu bernyanyi, baca puisi, tari. Mereka menginginkan agar minat mereka bisa berkembang. Gaya belajar mereka bervariasi, ada yang audiotory, kinestetik, dan visual, dan gabungan audiotory dan visual. Disamping penggunaan media yang berbeda-beda, guru juga perlu mengembangkan pembelajaran yang berorientasi kepada murid. Keberagaman murid menuntut setiap guru untuk bervariasi dalam mengajar dengan menerapkan model-model pembelajaran yang inovatif dan menyenangkan bagi siswa. Pada saat guru men

memahami pemikiran Ki Hadjar Dewantara (KHD) mengenai tujuan dan asas pendidikan

Image
Pada zaman dahulu, ada banyak perbedaan yang dialami para siswa dimana terjadi perbedaan antara kelas bangsawan dan rakyat jelata. Perbedaan ini menghadirkan semangat yang baru untuk melaksanakan pendidikan yang lebih baik. Ki Hadjar Dewantara memberikan jalan bagi kita untuk memahami pendidikan itu sebagai semangat untuk merdeka.Ing Ngarso Sung Tulodo, Ing Madya Mangun Karsa, Tut Wuri Handayani yang artinya Menjadi seorang pemimpin harus mampu memberikan suri tauladan. Ditengah kesibukannya harus mampu membangkitkan atau menggugah semangat, dan harus memberikan dorongan moral dan semangat kerja dari belakang. KHD menjelaskan bahwa tujuan pendidikan yaitu: menuntun segala kodrat yang ada pada anak-anak, agar mereka dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-tingginya baik sebagai manusia maupun sebagai anggota masyarakat. Oleh sebab itu, pendidik itu hanya dapat menuntun tumbuh atau hidupnya kekuatan kodrat yang ada pada anak-anak, agar dapat memperbaiki lakunya (bukan da

KESIMPULAN DAN REFLEKSI MODUL 1.1

NAMA: JEFRI SETIADI WARUWU KELAS : 08.20 TUGAS : kesimpulan dan refleksi pengetahuan dan pengalaman baru yang dipelajari dari pemikiran Ki Hadjar Dewantara. 1. Apa yang Anda percaya tentang murid dan pembelajaran di kelas sebelum Anda mempelajari modul 1.1? Beberapa hal yang saya percayai tentang murid dan pembelajaran sebelum mempelajari modul 1.1 adalah a. Siswa datang ke sekolah hanya untuk mencari pengetahuan dan berkembang sesuai dengan keinginan guru b. Siswa lebih diperhitungkan jika memiliki nilai yang bagus dalam pembelajaran c. Pembelajaran di kelas masih berpusat pada guru sehingga guru sangat dominan dalam pembelajaran di kelas 2. Apa yang berubah dari pemikiran atau perilaku Anda setelah mempelajari modul ini? Beberapa hal yang berubah setelah mempelajari modul ini adalah 1. Bahwa terdapat 3 prinsip yang harus dipegang oleh seorang guru yaitu ing ngarso sung tulodo, ing madya mangun karso, tut wuri handayani. Ketiga hal diatas merupakan dasar dari seorang guru untuk me

Hatiku untukmu

Image
Sungai mengalir diatas batuan keras Dititipkan rindu dan sayang yang sangat Disisiku ada dirimu, belahan jiwa Kutuliskan dengan cinta dan harapan Sampai nanti di ujung waktu Titipkan, dan janjikan Damai dan tentram dalam Sukma Kasihmu begitu dalam Sedalam samudra Bawalah aku bersamamu Kemanapun itu